Jumat, 16 November 2007

RAHASIA DIBALIK WARNA CAMFROG

Camfrog memiliki keunikan tersendiri di bandingkan dengan Yahoo Messenger atau MIRC, dimana room-room yang ada di camfrog memiliki status keanggotaan yang terdiri dari Guest user, Friend, Operator, Operator +, Co Owner, Main Owner dimana masing-masing tingkat memiliki fasilitas yang berbeda.

Fasilitas standart :
1. Chat di room maupun melalui Instant Message (IM)
2. Melihat cam user lain
3. Menggunakan voice di room




Guest user << warna ID hitam Memiliki ke 3 fasilitas standar tersebut Friend << warna ID biru Memiliki ke 3 fasilitas standar tersebut ditambah dengan fasilitas : - Private Message (PM) - Block,unblock mic guest user

Operator << warna ID hijau Memiliki semua fasilitas Friend tersebut ditambah dengan fasilitas :
- Demote Operator dan Friend ( menurunkan status lebih rendah di bawahnya )
- Block,unblock mic Friend, Operator
- punish Operator, Friend, Guest user
- kick Operator, Friend, Guest user

Operator + << warna ID hijau Memiliki fasilitas Operator tersebut ditambah fasilitas
- demote Operator+
- punish Operator+
- kick Operator+
- Banned semua status kecuali Co Owner, Main Owner

Co Owner << warna ID merah Memiliki fasilitas Operator+ tersebut ditambah fasilitas
- demote semua status
- Banned semua status
- Menaikan status hanya sampai di Operator+

Main Owner << warna ID merah Memiliki fasilitas Co Owner tersebut ditambah fasilitas
- Menaikan status menjadi Co Owner atau Main Owner
( karena dia yang memegang password )

Sumber: bekicotlemot : www.camfrogindonesia.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar